Sambut Hari Kartini, Berikut 6 Rekomendasi Film yang Memiliki Tokoh Utama Seorang Perempuan

Bagi kamu para pecinta film, kemunculan sosok karakter perempuan pendukung pasti tak luput dari perhatian. Ambil saja contoh dari banyaknya karakter-karekter perempuan menawan, berani, cerdik, dan cantik di franchise film James Bond yang umum disebut Bond girl. Terkadang, justru para karakter perempuan inilah yang menjadi kunci untuk memecahkan permasalahan si karakter utama dalam jalan cerita.… Read More Sambut Hari Kartini, Berikut 6 Rekomendasi Film yang Memiliki Tokoh Utama Seorang Perempuan

5 Film Indonesia Wajib Tonton Saat Liburan Lebaran

Holiday is coming! Belum punya rencana untuk menghabiskan waktu libur Lebaran tahun ini? Atau malas untuk bepergian keluar rumah? Sepertinya, bersantai di rumah dan menonton film-film Indonesia bersama keluarga adalah salah satu pilihan yang bisa kamu coba saat liburan. Bingung ingin menonton film apa? Tenang! BookMyShow telah merangkum 5 film yang cocok untuk menemani waktu… Read More 5 Film Indonesia Wajib Tonton Saat Liburan Lebaran

Athirah Dominasi Perolehan Piala Citra, Ini Daftar Lengkap Pemenang FFI 2016

Digelar di Teater Besar Taman Ismail Marzuki, malam puncak ajang penghargaan paling bergengsi bagi insan perfilman Indonesia, Festival Film Indonesia (FFI) sukses digelar pada Minggu 6 November 2016 malam. Beragam kategori bergengsi diperebutkan oleh banyak nama besar dunia perfilman. Meski bukan termasuk film populer – tidak masuk 10 besar film terlaris di filmindonesia.or.id – film Athirah… Read More Athirah Dominasi Perolehan Piala Citra, Ini Daftar Lengkap Pemenang FFI 2016

Ini Lho Film-film Peraih Nominasi Terbanyak di Festival Film Indonesia 2016

Festival Film Indonesia (FFI) 2016 baru saja mengumumkan daftar nominasinya pada hari Jumat, 14 Oktober 2016. Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun ini FFI hadir lebih awal yaitu pada tanggal 6 November 2016. Selain itu FFI 2016 juga punya banyak kejutan yang dihadirkan, salah satunya menambahkan kategori baru, yaitu Lagu Tema Terbaik. Namun di antara ratusan… Read More Ini Lho Film-film Peraih Nominasi Terbanyak di Festival Film Indonesia 2016

Review Film: Belajar Move On Dari Athirah

Bagaimana rasanya dimadu? Hmm, Ibu Athirah sepertinya tahu betul rasanya.  Tapi siapakah Athirah? Pertanyaan inilah yang menghinggapi ketika kita mendengar nama Athirah, sepaket dengan judul filmnya. Di penghujung bulan September 2016,  kolaborasi Mira Lesmana dan Riri Riza kembali hadir di layar bioskop Tanah Air. Film berjudul Athirah menjadi karya biopik Miles Films yang menyoroti kehidupan… Read More Review Film: Belajar Move On Dari Athirah

Indah Permatasari, Dari Viral Iklan Ekstrak Kulit Manggis Hingga Rudy Habibie

Festival Film Bandung 2016 telah terselenggara untuk yang ke-29 kalinya. Festival film bergengsi ini baru saja mengumumkan daftar pemenangnya pada hari Sabtu, 24 September 2016. Dari daftar nama-nama selebriti yang sukses meraih gelar terpuji, mencuatlah satu nama aktris pendatang baru yang namanya kian eksis di jagad hiburan Tanah Air. Dia adalah Indah Permatasari. Kamu pasti… Read More Indah Permatasari, Dari Viral Iklan Ekstrak Kulit Manggis Hingga Rudy Habibie

Ini Dia Keseruan Press Screening Film Athirah

Setelah sukses dengan film Ada Apa Dengan Cinta 2, di tahun 2016 duet Mira Lesmana dan Riri Riza kembali merilis film garapannya. Namun filmnya kali ini bukan sekadar kisah cinta-cintaan semata, film berjudul Athirah mengangkat topik yang lebih serius. Kisahnya diadaptasi dari buku biografi karya Alberthiene Endah yang mengangkat seputar perjalanan hidup ibunda Wakil Presiden… Read More Ini Dia Keseruan Press Screening Film Athirah