Review Film: Mengenal Lika-liku Dunia Cewek di Mars Met Venus (Part Cewe)
Rindu film drama komedi? MNC Pictures kali ini membawa film unik bertajuk Mars Met Venus. Eits, ada 2 film lho yaitu part cewek dan part cowok. Film garapan Hadrah Daeng Ratu ini ditulis oleh Natasya Bagya, sementara pemeran utamanya ada Ge Pamungkas dan Pamela Bowie. Mungkin kalian penasaran kan kenapa judulnya Mars Met Venus? Kemudian… Read More Review Film: Mengenal Lika-liku Dunia Cewek di Mars Met Venus (Part Cewe)