Review Akting Shailene Woodley di Film The Fault In Our Stars & Divergent

Pastinya kalian tidak asing lagi dengan aktris terkenal ini yang bernama Shailene Woodley yang sering muncul di film layar lebar akhir‐akhir ini yaitu The Fault In Our Stars dan Divergent. Sebelumnya saya ingin sedikit membahas tentang review aktingnya di film The Fault In Our Stars yang merupakan salah satu film yang mengadaptasi salah satu novel… Read More Review Akting Shailene Woodley di Film The Fault In Our Stars & Divergent

Fakta-Fakta Unik Dari Film Jurassic World

Berikut ini adalah 10 fakta yang menarik dan seru dibelakang sebuah film yang memecahkan rekor box-office di minggu pembukaan di tahun 2015. 1. Colin Trevorrow menyarankan ide untuk menampilkan Mosasaurus, reptil laut utama di film. 2. Dalam musim kedua Parks and Recreation DVD (2010), Chris Pratt membuat video belakang layar. Di video tersebut dia membacakan… Read More Fakta-Fakta Unik Dari Film Jurassic World

Review Film Inside Out

Film terbaru keluaran Pixar ini berkisah tentang sesorang bernama  Riley, seorang anak perempuan yang baru pindah dari Minnesota ke San Fransisco bersama orang tuanya. Perubahan mendadak tersebut membawa perubahan dinamika emosi-emosi yang ada di dalam otak Riley —yang diwakilkan oleh Joy (Amy Poehler), Sadness (Phyllis Smith), Anger (Lewis Black), Fear (Bill Hader), dan Disgust (Mindy)… Read More Review Film Inside Out

7 Hal Yang Tidak Anda Tahu Tentang Star Wars

Star Wars tidak hanya seputar perang bintang, Princess Leia, Darth Vader, dan Jedi. Ada 7 hal tentang Star Wars yang mungkin sebenarnya tidak Anda tahu. “Star Wars” bukanlah judul asli film Dalam draft awal, script ini diberi judul “Adventures of Luke Starkiller”, diambil dari “Journal of the Whills, Saga I: The Star Wars”. Kemudian diubah… Read More 7 Hal Yang Tidak Anda Tahu Tentang Star Wars

Monster-Monster Yang Ada di Film Star Wars

“Star Wars” adalah film karya George Lucas yang menarik perhatian. Film ini memiliki penggemar di seluruh dunia. Banyak keunikan di film ini, seperti monster-monster yang memiliki bentuk aneh. Berikut ini adalah monster-monster yang ada di film Star Wars: The Sarlacc Wujud dari dari monster ini adalah seperti gurita yang menjalar di seluruh galaksi sebagai spora.… Read More Monster-Monster Yang Ada di Film Star Wars

Serba-Serbi Film Star Wars

Film yang baru saja mengeluarkan episode terbarunya berjudul “Star Wars: The Force Awakens” ini menyita perhatian para penggemarnya di seluruh dunia, tak terkecuali Indonesia. Mereka sangat antusias dalam menyambut film terbaru yang dibintangi oleh John Boyega dan Daisy Ridley tersebut. Berbagai kegiatan diadakan untuk memeriahkan demam Star Wars. Di Indonesia sendiri contohnya, tidak sedikit photo… Read More Serba-Serbi Film Star Wars

Top 5 Film Wanita Terbaik Sepanjang Masa

5. MEAN GIRLS (2004) Mean Girls berkisah tentang seorang gadis bernama Cady (Lindsay Lohan) yang baru saja pindah dari Afrika ke sebuah sekolah di Illinois, yaitu Northshore High School.. Cady pun berteman dengan Janis dan Damian, yang memperingati Cady akan The Plastics, sebuah geng ekslusif yang suka menindas bernama “The Clique”. Geng ini terdiri dari… Read More Top 5 Film Wanita Terbaik Sepanjang Masa

5 Aktor Hollywood Yang Lakukan Hal Ekstrem Untuk Perannya di Film

1.TOM CRUISE UNTUK FILM “COLLATERAL” Actor terkenal Tom Cruise melakukan hal yang sangat unik ketika dia menyiapkan perannya sebagai pembunuh handal untuk film “Collateral”, menjadi pembunuh yang handal Tom Cruise harus mampu berbaur dengan masyarakat untuk tidak ketahuan; untuk itu dia sempat berpakaian seperti staff perusahaan jasa FedEx dan mengirim barang-barang ke beberapa rumah untuk… Read More 5 Aktor Hollywood Yang Lakukan Hal Ekstrem Untuk Perannya di Film