Review Film: BLACKPINK: Light Up The Sky, Intim dan Emosional!
Kabar baik buat para BLINK! Film dokumenter BLACKPINK Light Up The Sky sudah mendarat di Netflix. Film yang menampilkan sepak terjang girl band asal Korea Selatan ini disutradarai oleh Carolina Suh. Bagaimana dengan filmnya? Yuk simak reviewnya di BookMyShow! Dokumenter ini meliput empat tahun perjalanan BLACKPINK yang memulai debut di tahun 2016. Hadirkan cuplikan video training, keseharian… Read More Review Film: BLACKPINK: Light Up The Sky, Intim dan Emosional!