Dalam setiap ajang penghargaan, banyak selebriti yang tak hanya berlomba ingin memenangkan piala, namun juga ingin terlihat paling memukau di antara tamu yang datang.
Berikut ini foto-foto para seleb yang tampil di red carpet Grammy Awards ke-58 yang digelar di Staples Center, Los Angeles pada Selasa 16 Februari 2016:
Dari penampilan para seleb di red carpet Grammy Awards ke-58 di atas, baju siapa yang menurut kamu paling bagus?
Baca juga:
Selain Joey Alexander Asal Indonesia, Ini Daftar Musisi Yang Tampil di Grammy Awards ke-58